Terjadi sesaat sebelum matahari terbenam total, dan setelah matahari terbit. Fenomena yang muncul berupa Green Flash (kedipan hijau) di atas matahari yang umumnya terjadi sangat singkat/sesaat saja. Fenomena ini disebabkan oleh pembiasan cahaya di atmosfer.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar